Sebelum saya memaparkan artikel ini harap jangan salah paham, karena disini saya hanya menuliskan apa yang saya dengar dilingkungan saya sendiri, apabila ada kesalahan dalam penulisan saya, saya pribadi mohon maaf.
Pantek adalah sebuah kata yg sangat populer sekali. hampir tiap hari saya dengar kata ini baik di kampus, kos, dan tempat umum lainnya. Emang tiada hari tanpa kata pantek. Sampai-sampai sebuah handphone diberi merk pantech. nah bagi yang penasaran dengan kata pantek, disini saya akan mendefenisikannya. kata pantek mempunyai banyak arti, jadi saya search dari sebuah web untuk mencoba mendefenisikannya. Silahkan simak di uraian dibawah ini :
Defenisi pantek:
- Di pakuin
Contoh dalam kalimat :
aduhhh!!! o"on banget seh lo!! lama2 gw pantek juga tu pale!
- nyoret-nyoret tembok, meja, atau kursi
Contoh dalam kalimat :
"Anjrit tu tembok banyak bener pantekannya!" ato "Eh gw barusan mantek nama gw di candi borobudur!"
- Suatu benda, yang cara pemasangannya hanya dengan cara dipaku mati. misalnya Pantek Kopling
Contoh dalam kalimat :
“disini trima pantek kopling semua jenis mobil. Garansi 1 tahun”
Pada dasarnya "pantek" itu sendiri di Indonesia banyak daerah yang menggunakannya, dan banyak pula defenisi.
Contoh dalam kalimat yang sering saya dengar :
- Lai danga ang pantek ang ma.
- Pantek andeh ang babulu kawek.
- Anjiang kalera pantek.
- Kanciang…. Masi iduik juo ang baru? Pantek amak ang…!
- ndeh pantek bilo dapek bini den ko.
Demikianlah definisi Pantek yang saya ketahui, semoga bermanfaat. ingat jangan di ucapkankan disembarang tempat dikarenakan dapat menimbulkan malapetaka. sesuaikan dengan situasi dan kondisi. "Beda Daerah Beda Bahasa". sekali lagi jika ada tulisan saya yang salah saya mohon maaf.
loading...
No comments:
Post a Comment